Tangis Pilu Mutiara Sari Ditinggal Suaminya Lamsah Budin

PORTAL GAYO

- Redaksi

Sabtu, 22 Juni 2024 - 23:11 WIB

50384 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Almarhum Lamsah Budin

Gayo Lues  (Sabtu 22-6-2024)  Wajah pilu Mutiara Sari ditinggal suaminya Lamsah Budin selamanya, meninggal dunia pada tanggal 26-5-2024 menghembuskan napas terakhir,

Lamsah Budin seorang penari saman selama lebih kurang 18 tahun bergabung dengan group saman Pemerintah daerah Kabupaten Gayo Lues bahkan tarian saman sampai diakui oleh UNESCO pada tanggal 24- Nopember 2011 di Bali. Tarian Saman tersebut menjadi Warisan Budaya Tak Benda Dunia bahkan almarhum juga sempat memperkenalkan tarian Saman Gayo Lues ke beberapa negara seperti: Penang, Malaysia, Thailand, Jerman, Bulgaria, Abu Dabi, Belanda, Arab Saudi dan Amerika.

Sembilan negara tersebut Lamsah Budin yang ikut memperkenalkan Kabupaten Gayo Lues dan seni budayanya ke dunia luar.

Menurut rekan rekannya begitu besar jasanya terhadap Kabupaten Gayo Lues Almarhum juga termasuk Penari Saman yang disiplin terhadap peraturan yang sudah ditentukan di dalam group tarian saman . Almarhum di dalam pergaulannya sangat baik kepada group penari saman maupun kepada teman nya yang lain dan dia meninggal kan seorang istri dan satu orang anak yang bernama Viona Syakira umur 5 tahun.

Mutiara Sari Istri Lamsah Budin

Terakhir  Almarhum memainkan tarian saman menghadiri undangan Zulkarnaen anggota DPR RI terpilih dari Fraksi Golkar di kabupaten Nagan Raya untuk mempertunjukkan tarian saman tiga hari pulang dari Nagan Raya Almarhum menghembuskan napas terakhir.

Mutiara Sari sangat berharap uluran tangan pemeritah daerah kabupaten Gayo Lues terhadap biaya sekolah anaknya Viona Syakira umur 5 tahun, Tutup nya (Amj)

Berita Terkait

Babinsa Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan
Demi Meningkatkan Ketahanan Pangan Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Komsos Dengan Petani Cabe
Ketua Unit DWP Dinas Pertanian Terima Dua Hadiah Pada HUT DW Ke 25
Jaga hubungan baik,Batituud Koramil 05/Pining Komsos dengan warga binaannya
Bati Tuud Melaksanakan Pendampingan Program Keluarga Berencana
Komsos Bersama Pengurus Mesjid,Babinsa Koramil 07/Blangjerango Mengajak Persatuan dan Kesatuan Warga
Babinsa Koramil Blangjerango Pantau Harga Telur dan Langsung Turun Kelapanga
Menjaga Hubungan yang Baik dengan masyarkat,Babinsa melaksanakan Komsos Dengan warga Desa binaanya

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 13:54 WIB

Babinsa Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan

Jumat, 20 Desember 2024 - 09:45 WIB

Demi Meningkatkan Ketahanan Pangan Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Komsos Dengan Petani Cabe

Kamis, 19 Desember 2024 - 17:30 WIB

Ketua Unit DWP Dinas Pertanian Terima Dua Hadiah Pada HUT DW Ke 25

Sabtu, 14 Desember 2024 - 12:42 WIB

Bati Tuud Melaksanakan Pendampingan Program Keluarga Berencana

Sabtu, 14 Desember 2024 - 11:26 WIB

Komsos Bersama Pengurus Mesjid,Babinsa Koramil 07/Blangjerango Mengajak Persatuan dan Kesatuan Warga

Rabu, 11 Desember 2024 - 10:34 WIB

Babinsa Koramil Blangjerango Pantau Harga Telur dan Langsung Turun Kelapanga

Rabu, 11 Desember 2024 - 10:28 WIB

Menjaga Hubungan yang Baik dengan masyarkat,Babinsa melaksanakan Komsos Dengan warga Desa binaanya

Rabu, 11 Desember 2024 - 10:08 WIB

Tingkatkan Produksi Pertanian,Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Dampingi Petani Tanaman Jagung

Berita Terbaru

GAYO LUES

Babinsa Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan

Jumat, 20 Des 2024 - 13:54 WIB

BANDA ACEH

Ketua Foskadja Sebut, Jeumala Amal Jadi Pendorong Perubahan

Minggu, 15 Des 2024 - 21:26 WIB