Sebelum Daftar Ke KIP, Pasangan SAH Terlebih Dahulu Dilakukan Doa Bersama Serta Ditepung Tawari Oleh Tokoh Ulama

PORTAL GAYO

- Redaksi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 23:25 WIB

50134 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tenggara – H. Salim Fakhry – Heri Al-Hilal disingkat dengan (SAH) me daftar sebagai Bakal Calon (Bacalon) Bupati Kabupaten Aceh Tenggara Untuk Periode 2024-2029 ke Komisi Independen Pemilih (KIP) setempat.

Tapi sebelum melangkah ke Kantor KIP Pasangan SAH diberikan Doa dan Tepung Tawari Oleh Tokoh Ulama, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat di kediaman Pasangan SAH, Kamis (27/08/2024).

Setelah Ditepung Tawari Pasangan Balon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tenggara t tersebut, di arak oleh Ribuan Pendukung dan simpatisan menuju ke Kantor KIP.

Acara deklarasi dan pendaftaran pasangan SAH ke kantor KIP Aceh Tenggara di hari ketiga, hal ini merupakan hari terakhir pendaftar ke kantor KIP Dan dalam acara Deklarasi tersebut juga tampak Mantan Bupati Gayo Lues dua Periode, H. Ibnu Hasim yang juga Orang tua dari Bacalon Bupati Aceh Tenggara H. Salim Fakhry, Mantan Bupati Aceh Tenggara, Syahbuddin BP, Armen Desky.

Pendaftaran tersebut Start dari kediaman Sah dan dilanjutkan dengan Deklarasi dimana para simpatisan dan Pendukung melakukan Konvoi menuju Kantor KIP Aceh Tenggara.

Dalam kesempatan tersebut, Ketua KIP Kabupaten Aceh Tenggara Ilham sedikit menjelaskan, Penerimaan berkas Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati nantinya akan dilakukan Verivikasi dan meneliti berkas kelengkapan Pasangan Bacalon Sah, yang merupakan hari ketiga yang terakhir mendaftar ke KIP Aceh Tenggara.

“Pihak KIP akan memberikan Informasi kepada Tim penghubung terkait kekurangan Berkas secepat mungkin berkaitan dengan kekurangan Berkas secara Administrasi sesuai Undang-undang yang berlaku,” Pungkasnya.

Perlu diketahui, Pasangan Bacalon Bupati Agara H. Salim y- Heri Al- Hilal didukung Oleh Enam Partai Politik diantaranya, Partai Golongan Karya (Golkar), Partai Nasdem, Partai PKS, Partai PKB, Partai PSI, dan Partai Gelora. [Johari Argum]

Berita Terkait

LSM Penjara Laporkan Pengerjaan Rekayasa Teknik Jeram di Ketambe, Diduga Pembangunan Tanpa Izin Lingkungan
Salam Kemenagan, Masyarakat Aceh Tenggara Wajib Tahu Visi Dan Misi Raidin Pinim-Syahrizal (RASA) Nomor Urut 2
Polisi Didesak Tangkap Oknum Kepala Desa Kisam Kute Pasir Pelaku Pengancaman & Intimidasi Wartawan
Ini Rekaman Oknum Kepala Desa Kisam Kute Pasir Ancam Wartawan
SMA Negeri 1 Lawe Segala-gala Merupakan Sekolah Terbaik dan Bergengsi di Aceh Tenggara
Pasangan Calon Bupati Raidin Syahrijal (RASA) Mendaftarkan ke Kantor KIP Diarak Ribuan Massa
Pj. Bupati Aceh Tenggara Drs.Syakir, M.Si Minta Pada Semua Orang Tua/Wali Murid Mendampingi Anaknya Pada Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) TP 2024/2025
Pj. Bupati Aceh Tenggara Drs.Syakir, M.Si Minta Pada Semua Orang Tua/Wali Murid Mendampingi Anaknya Pada Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) TP 2024/2025

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 14:19 WIB

Jaga Silaturahmi Babinsa Koramil 08/ BlangpegayonKomsos Bersama Guru SDN Blangpegayon

Rabu, 20 November 2024 - 17:32 WIB

Gedung Sekretariat DPD II Golkar Akhirnya Diresmikan Oleh Pengusaha Sukses Asal Gayo Lues.

Rabu, 20 November 2024 - 07:28 WIB

Babinsa dan warga Gotong Toyong Pengecoran Jalan

Selasa, 19 November 2024 - 22:37 WIB

“Menyala Abangku”. Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Galus, Nomor Urut 01 Gaesss Disambut Meriah Masyarakat Tujung.

Selasa, 19 November 2024 - 13:40 WIB

Kandidat Bupati Nomor Urut 01 Gaesss dan Rombongan Disambut Penuh Kekeluargaan Oleh Masyarakat Sangir.

Senin, 18 November 2024 - 20:38 WIB

Keakraban Babinsa Dengan Warga Di Desa Binaan

Senin, 18 November 2024 - 12:00 WIB

KIP Galus Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati Dan Wakil Bupati Gayo Lues Tahun 2024.

Senin, 18 November 2024 - 02:46 WIB

Sinyal Kemenangan Makin Kelihatan, Giliran Ribuan Warga Terangun Solid Dukung GAESSS BERIMAN

Berita Terbaru