Kompak Berbaju Putih, Pasangan SAH Hadiri Zikir Akbar Pemilu Damai

PORTAL GAYO

- Redaksi

Rabu, 25 September 2024 - 02:06 WIB

5038 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TIMUR – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur H.Sulaiman Tole – Abdul Hamid Apong atau yang Meusyuhu dikenal dengan nama SAH hadiri Zikir Akbar dalam rangka Deklarasi Pilkada Damai 2024 yang diselenggarakan oleh Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Aceh Timur. Selasa,24 September 2024.

Dengan memakai baju Kemeja Koko (Kemko) berwarna putih serta Dudun berdampingan, pasangan SAH tersebut larut dalam zikir dan shalawat.

Sesaat setelah Zikir Akbar selesai, didampingi Cabub Abdul Hamid Apong, H. Sulaiman Tole mengatakan sedia hadir demi terbentuknya Pilkada yang damai di Aceh Timur.

“Alhamdulillah, kita hari ini sudah menghadiri Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Aceh Timur, kita semua berharap agar Pilkada di Aceh Timur benar benar aman dan damai,” harapnya.

Amatan awak media ini, acara diawali dengan zikir bersama, dilanjutkan dengan pembacaan bersama deklarasi Pilkada damai, selanjutnya penandatanganan deklarasi Pilkada damai oleh para Cabub dan Cawabup serta perwakilan Partai pendukung, dan di ikuti bersama Forkopimda Aceh Timur.(*)

Berita Terkait

Turnamen sepakbola Liga Apayuh Segera Digelar Di Kecamatan Simpang Jernih, Aceh Timur
Abdul Hamid Apong Hadiri Pengajian dan Maulid Nabi Muhammad SAW
Wakapolres Aceh Timur Pimpin Rapat Koordinasi Saber Pungli, Fokus pada Pencegahan

Berita Terkait

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:12 WIB

Menumbuhkan Rasa Perduli Babinsa ikut Gotong Royong Bersama Siswa Siswi

Kamis, 16 Januari 2025 - 10:58 WIB

Monitoring Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Melaksanakan Komsos dengan Warga

Rabu, 15 Januari 2025 - 13:34 WIB

Komsos Dengan Warga, Para Babinsa Sembari Rutin Pantau Wilayah Binaan

Rabu, 15 Januari 2025 - 13:23 WIB

Babinsa Dampingi Warga Panen Jagung

Selasa, 14 Januari 2025 - 12:29 WIB

Babinsa dan Bhabinkamtibmas Ajak Warga Manfaatkan Lahan Pekarangan

Selasa, 14 Januari 2025 - 12:23 WIB

Babinsa Laksanakan Komsos Bersama Warga Masyarakat Di Desa Binaan

Selasa, 14 Januari 2025 - 11:12 WIB

Wujud Peran Aktif, Babinsa Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

Minggu, 12 Januari 2025 - 10:19 WIB

Monitor Wilayah, Babinsa Koramil 05/Pining Patroli Keliling Wilayah Binaan

Berita Terbaru